ANALISIS FAKTOR (MARKETING MIX) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK JENANG KELAPA MUDA DI TOKO RISELL JOMBANG

Authors

  • Nirmala Faradisa Salsa Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Septi Ambar Indraningtia Sukma Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Miftachul Chusnah Universitas KH. A. Wahab Hasbullah

DOI:

https://doi.org/10.32764/sigmagri.v5i2.1580

Keywords:

Harga, Jenang Kelapa Muda, Keputusan Pembelian, Tempat, Lokasi, Promosi

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian jenang kelapa muda di Toko Risell Jombang dan juga untuk mengetahui apa saja faktor yang paling bepengaruh terhadap keputusan pembelian jenang kelapa muda di Toko Risell Jombang. Penelitian ini termasuk dalam metode kuantitatif deskriptif. Pada penelitian ini menggunakan Uji Instrumen, Uji Asumsi Klasik, Uji Analisis Regresi Linier Berganda dan Uji Hipotesis. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa nilai t hitung variabel produk 2,363 > 1,986 dan nilai Signifikansinya sebesar 0,001 < 0,05; nilai t hitung variabel harga 2,391 > 1,986 dan nilai Signifikansinya sebesar 0,003 < 0,05; nilai t hitung variabel lokasi 0,021 < 1,986 dan nilai Signifikansinya sebesar 0,021 > 0,05; nilai t hitung variabel promosi 2,129 > 1,986 dan nilai Signifikansinya sebesar 0,001 < 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel harga merupakan faktor utama yang memiliki pengaruh tertinggi dalam keputusan pembelian jenang kelapa muda di Toko Risell Jombang dengan nilai t hitung sebesar 2,391 > 1,986 dan nilai Signifikansinya 0,003 < 0,05; kemudian disusul dengan variabel produk dengan nilai t hitung 2,363 > 1,986 dan nilai Signifikansinya sebesar 0,001 < 0,05; dan juga disusul dengan variabel promosi dengan nilai t hitung 2,129 > 1,986 dan nilai Signifikansinya sebesar 0,001 < 0,05. Berdasarkan Uji F diperoleh nilai Uji F hitungnya adalah 16,943 > 2,195 dan tingkat Signifikansinya 0,000 < 0,05 maka dapat dinyatakan bahwa variabel produk, harga, lokasi, dan promosi memiliki pengaruh secara simultan terhadap keputusan pembelian jenang kelapa muda di Toko Risell Jombang.

References

Abdurrahman, A., Rahayu, N., Genadi, Y. D., & Pradnyani, I. G. A. A. (2022). Membangun Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Daya Saing Bisnis Pasca Pandemi Covid-19. Target: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 4(2), 203–212.

Aditya, G., Ristanto, H., & . C. (2021). Pengaruh Kualitas Produk Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian. JBE (Jurnal Bingkai Ekonomi), 6(1), 58–71.

Adiyanto, M. R., Kurriwati, N., & ... (2022). Pengaruh Bauran Pemasaran dan Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Keputusan Pembelian Makanan Siap Saji. Jurnal Administrasi 1, 23–37.

Amirullah. (2015). Populasi Dan Sampel (pemahaman, jenis dan teknik). Wood Science and Technology, 16(4), 293–303.

Arsyad, M. (2018). Pengaruh Konsentrasi Gula Terhadap Pembuatan Selai Kelapa Muda (Cocos nucifera L). Gorontalo Agriculture Technology Journal, 1(2), 35.

Azizah. (2021). Model terbaik uji multikolinearitas untuk analisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi padi di Kabupaten Blora tahun 2020. Prosiding Seminar Nasional UNIMUS, 4, 61–69.

Barlina, R. (2020). Potensi Buah Kelapa Muda Untuk Kesehatan dan Pengolahannya. Perspektif, 3(2), 46–60.

Basith, A., & Fadhilah, F. (2019). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Produk pada McDonald’s di Jatiasih Bekasi. Jurnal Manajemen Dan Organisasi, 9(3), 192–203.

Batee, M. M. (2019). Pengaruh Media Sosial Terhadap Keputusan Pembelian Di Toko Kaos Nias Gunungsitoli. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 2(2), 313–324.

Belendung, D., Purwadadi, K., & Subang, K. (2017). Strategi Bauran Pemasaran Usaha Kecil Keripik Bhineka Di Desa Belendung Kecamatan Purwadadi Kabupaten Subang. Economic Education Analysis Journal, 6(2), 647–655.

Bulan, T. P. L. (2016). Pengaruh Labelisasi Halal terhadap Keputusan Pembelian Sosis di Kuala Simpang Kabupaten Aceh Tamiang. Jurnal Manajemen Dan Keuangan Unsam, 5(1), 431–439.

Cynthia, D., Hermawan, H., & Izzudin, A. (2022). Terhadap Keputusan Pembelian. PUBLIK:Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Administrasi Dan Pelayanan Publik, IX, 104–112.

Dimas Realino, Valeria Eldyn Gula, & Sofiana Jelita. (2023). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Kepuasan Konsumen. Lokawati : Jurnal Penelitian Manajemen Dan Inovasi Riset, 1(4), 68–81.

Efendi, A. R. (2018). ANALISIS STRATEGI PENETAPAN HARGA JUAL DITINJAU DARI CATERING. 3.

Engriani, M., Fitriana, R., & Cetty. (2019). Pengaruh Promosi Media Sosial Line Terhadap Keputusan Pembelian di Starbucks Mall Taman Anggrek. Jurnal IKRA-ITH Ekonomika, 2(3), 140–147.

Gracia Fensynthia. (2024). 10 Manfaat Sawi untuk Kesehatan yang Sayang untuk Dilewatkan.

Gunarsih, C. M., Kalangi, J. A. F., & Tamengkel, L. F. (2021). Pengaruh Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di Toko Pelita Jaya Buyungon Amurang. Productivity, 2(1), 69–72.

Hadjatu, A. D., & Laboko, A. L. (2023). Formulasi Air Kelapa Muda dan Daging Kelapa Muda (Cocos Nucifera L.) Terhadap Minuman Instan Coconut Flavor. Jurnal : Agricultural Review, 2(2), 1–11.

Haque-fawzi, M. G., Iskandar, ahmad syarief, Erlangga, H., Nurjaya, Sumarsi, D., & I. (2022). STRATEGI PEMASARAN Konsep, Teori dan Implementasi.

Hardono, I., Nasrul, H. W., & Hartati, Y. (2019). Pengaruh Penempatan Dan Beban Kerja Terhadap Motivasi Kerja Dan Dampaknya Pada Prestasi Kerja Pegawai. Jurnal Dimensi, 8(1), 67–77.

Jamarnis, S., & Susanti, F. (2019). Pegaruh Harga Dan Periklanan Melalui Internet Terhadap Keputusan Pembelian Produk Sabun Merek Lux Pada Mahasiswa Stie “Kbp” Padang. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan, 2(1),

Khusna, G. K., & Oktafani, F. (2017). Pengaruh Bauran Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Dunkin’Donut Bandung. Jurnal Ekonomi, Bisnis & Enterpreneurship, 11(1), 27–36

Downloads

Published

2025-12-13

How to Cite

Salsa, N. F., Sukma, S. A. I., & Chusnah, M. (2025). ANALISIS FAKTOR (MARKETING MIX) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK JENANG KELAPA MUDA DI TOKO RISELL JOMBANG. Sigmagri, 5(2), 271–284. https://doi.org/10.32764/sigmagri.v5i2.1580

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>