Aplikasi Chat Android Berbasis Long Range Data Links

Authors

  • Moh. Anshori Aris Widya Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Siti Rohani Universitas KH. A. Wahab Hasbullah

DOI:

https://doi.org/10.32764/epic.v7i4.1586

Keywords:

Android, Chat, IndexedDB, LoRa, SQLite, Android; LoRa; IndexedDB; Chat; SQLite

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan aplikasi Android untuk penyebaran informasi singkat berbasis teknologi Long Range (LoRa). Sistem ini dirancang untuk memfasilitasi komunikasi jarak jauh tanpa ketergantungan pada koneksi internet, sehingga sangat sesuai diterapkan di wilayah terpencil yang memiliki keterbatasan infrastruktur jaringan. Dalam pengembangannya, aplikasi ini menggunakan dua jenis basis data lokal, yaitu SQLite pada sisi ESP32 yang terhubung dengan lora dan IndexedDB pada sisi Android. Proses pengujian dilakukan dengan metode black box untuk memastikan bahwa fitur-fitur utama seperti registrasi, login, pengiriman pesan, penerimaan pesan dan pengelolaan kontak berfungsi sesuai dengan kebutuhan. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem dapat berjalan dengan baik dan mendukung komunikasi sederhana antar pengguna. Meskipun masih memiliki beberapa keterbatasan, seperti jangkauan dan pengujian dalam skala besar, aplikasi ini memiliki potensi untuk dikembangkan lebih lanjut sebagai solusi komunikasi alternatif di daerah tanpa akses internet.

References

Aliffiyah, M. B., Salamah, I., & Fadhli, M. (2021). Rancang Bangun Sistem Monitoring Keamanan Laboratorium Menggunakan Komunikasi Long Range (LORA) Berbasis Android. PATRIA ARTHA Technological Journal •, 5(2), 126–133.

Amania, S., Abadi, M. T. H., & Ramadhani, I. G. I. F. (2025). Pembuatan Canopy Terintegrasi PLTS Sebagai SaranaBelajar Mandiri Energi di Lingkungan FMIPA UM. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN), 6(1), 1128–1138.

Arafat, Y., Atmojo, T. B., & Faisal, F. (2022). Rancang Bangun Jaringan Internet Dan Intranet Untuk Mendukung Layanan Administrasi Dan Informasi Masyarakat. Jurnal ELIT, 3(1), 48–57. https://doi.org/10.31573/elit.v3i1.408

Arianti, T., Fa’izi, A., Adam, S., & Wulandari, M. (2022). Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Menggunakan Diagram Uml (Unified Modelling Language). Jurnal Ilmiah Komputer Tera[an Dan Informasi, 1(1), 19–25. https://journal.polita.ac.id/index.php/politati/article/view/110/88

Astarina, R., Akbar, S. I., & Budiman, D. F. (2024). Implementasi Routing Static Multi Hop Pada Perangkat Lora. Jurnal Informatika Dan Teknik Elektro Terapan, 12(3), 2830–7062. http://dx.doi.org/10.23960/jitet.v12i3.5228

Chumairoh, M. S. (2015). Perancang Bangun Aplikasi Mobile Pada Platform Android Berbasis Html5 Studi Kasus Layanan Informasi Website Unipdu Jombang. Edutic - Scientific Journal of Informatics Education, 1(1), 1–6. https://doi.org/10.21107/edutic.v1i1.402

Irian, I., & Yudhistira, Y. (2021). Implementasi Application Programming Interface (API) Kawal Corona Sebagai Media Informasi Pandemik Covid-19 Berbasis Android: Array. Jurnal Sistem Informasi Dan Teknologi Peradaban, 2(1), 22–29. https://journal.peradaban.ac.id/index.php/jsitp/article/view/755

Kusuma Wardani, K. (n.d.). Final Project-RD 141558 Design of “Plesiran” Application Based on Android with Social Media Format as Supporting of Tourism Information with Case Study of Pacitan Regency Tourism NIP : 198308192008122001 Visual Communication Design Departement Of Product .

Prasetyo, A. I., Arman, M., & Susilawati, S. (2023). Sistem Monitoring Temperatur Dan Kelembaban Berbasis Arduino Dengan Menggunakan LoRa Pada Gedung Kuiah Politeknik Negeri Bandung. Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar, 14(1), 494–500. https://doi.org/10.35313/irwns.v14i1.5435

Saragih, A. W., Farhanah, A., & Cahyana. (2020). Aplikasi Pemantauan Banjir Berbasis Android Menggunakan Komunikasi Lora. E-Proceeding of Applied Science, 6(2), 4004–4010. https://openlibrarypublications.telkomuniversity.ac.id/index.php/appliedscience/article/download/13936/13676

Supriyogo, A., Marpaung, J., Sandy Ade Putra, L., Imansyah, F., Ratiandi Yacoub, R., Teknik Elektro, J., Teknik, F., & Tanjungpura Jln Hadari nawawi, U. H. (2022). Pengaruh Kondisi Line of Sight Dan Non Line of Sight Terhadap Pengiriman Data Menggunakan Teknologi Low Power Wide Area Network. Journal of Electrical Engineering, Energy, and Information Technology, 1(1), 1.

Widyati, E. (2019). Pengertian API. In Phys. Rev. E (Issue 5, pp. 9–51). http://www.ainfo.inia.uy/digital/bitstream/item/7130/1/LUZARDO-BUIATRIA-2017.pdf

Published

2025-11-03

How to Cite

Widya, M. A. A., & Rohani, S. (2025). Aplikasi Chat Android Berbasis Long Range Data Links. Exact Papers in Compilation (EPiC), 7(4), 167–173. https://doi.org/10.32764/epic.v7i4.1586