PENGARUH JENIS BAHAN PENGEMAS DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP KUALITAS CABAI RAWIT (Capsicum frutencens L.)

Authors

  • Umi Latifahtuz Zahroh Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Umi Kulsum Nur Qomariah Universitas KH. A. Wahab Hasbullah
  • Mazidatul Faizah Universitas KH. A. Wahab Hasbullah

DOI:

https://doi.org/10.32764/epic.v2i2.274

Keywords:

pengemas, cabai, daun, kertas, LDPE

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh jenis bahan pengemas terhadap kualitas cabai rawit, dengan menganalisis pengaruh lama penyimpanan terhadap kualitas cabai rawit, dan untuk mengetahui interaksi antara jenis bahan pengemas dan lama penyimpanan terhadap kualitas cabai rawit. Penelitian ini menggunakan metode Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan dua faktor yaitu : Jenis Bahan Pengemas (P) : daun pisang (Pd), kertas buram (Pk), LDPE (Pp) dan Lama Penyimpanan (L) : 1 minggu (L1), 2 minggu (L2), 3 minggu (L3). Parameter yang dianalisa adalah susut berat dan nilai organoleptik (warna dan tekstur). Hasil analisis ragam menunjukkan bahwa, jenis bahan pengemas dan lama penyimpanan memberikan pengaruh yang sangat nyata terhadap semua variabel pengamatan. Kombinasi perlakuan PdL1(pengemas daun pisang lama penyimpanan 1 minggu) menghasilkan kombinasi perlakuan terbaik terhadap kualitas cabai rawit segar kemasan.

References

Asgar, A. 2009. Penanganan pascapanen beberapa jenis sayuran. Balai Penelitian Tanaman Sayuran, Lembang. 15 hlm.

Cahyono, B. 2003. Cabai Rawit Teknik Budidaya dan Analisis Usaha Tani. Kanisius. Yogyakarta. dan Bahan Makanan. Bumi Aksara, Jakarta.

Djumali M dan Sailah I. 2005. Pengantar Teknologi Pertanian. Penebar Swadaya. Jakarta.
Jhon David 2017 Teknologi Untuk Memperpanjang Masa Simpan Cabai dalam Pantastico, E.R.B., A.K. Mattoo, T. Murata, K. Ogata. 1986. Kerusakan-Kerusakan karena Pendinginan dalam Fisiologi Pasca Panen dan Pemanfaatan Buah-Buahan dan Sayur-Sayuran Tropika dan Subtropika. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.

Komar N, Rakhmadiono S, Kurnia L. 2001. Teknik Penyimpanan Bawang Merah

Kusandriani, Yenidan Muharam, Akbar. 2005. Produksi benih cabai. Balai Penelitian Tanaman Sayuran, Lembang. 30 hlm.

Lamona A. 2015. Pengaruh Jenis Kemasan dan Penyimpanan Suhu Rendah terhadap Perubahan Kualitas Cabai Merah Keriting Segar. J.

Martoredjo, T. 2009. Ilmu Penyakit Pascapanen. Jakarta. Bumi aksara. mendukung GAP, Denpasar. Universitas Udayana.

Pangidoan, S., Sutrisno, Y.A. Purwanto. 2014. Transportasi dan Simulasinya dengan Pengemasan Curah untuk Cabai Keriting Segar. Jurnal Keteknikan Pertanian Vol. 28 No 1: 23 -30.

Prajnanta, F. 2007. Agribisnis Cabai Hibrida. Jakarta. Penebar Swadaya.

Rachmawati R, Defiani MR, Suriani NL. 2009. pengaruh suhu dan lama penyimpanan terhadap kandungan vitamin C pada cabai rawit putih (Capsicum frustescens). J. Biologi XIII (2): 36-40.

Sembiring, N N. 2009. Pengaruh Jenis Bahan Pengemas Terhadap kualitas produk Cabe merah (Capsicum annum L) segar kemasan selama Penyimpanan Dingin. Tesis Sekolah Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara. Medan.

Setiadi, 2006. Jenis dan Budidaya Cabai Rawit. Cetakan 9. Penebar swadaya. Jakarta.

Silaban SD, Prihastanti E, Saptiningsih E. 2013. Pengaruh Suhu dan Lama Penyimpanan Terhadap Kandungan Total Asam serta Kematangan Buah Terung Belanda. Buletin Anatomi dan Fisiologi 11(1) : 55-63.

Sumoprastowo, R.M., 2004. Memilih dan Menyimpan Sayur-Mayur, Buah-Buahan, Surabaya.S

Sunarmani, 2012. Teknologi Penanganan Pascapanen Cabai. Makalah Pelatihan Spesialisasi Widyaiswara 9-15 April 2012. BBPP Pascapanen Pertanian, Bogor.

Thahir, M., B. Zakaria, E. Ishak, dan R. Patong, 2005. Pola Respirasi Mangga (Mangifera indica) var Arumanis Selama Penyimpanan pada Suhu Kamar. Jurnal Sains dan Teknologi, Volume 5 No 2:73-84. http://www.pascaunhas.net/jurnal

Utama S M I, Perman M G D I, dan Gucker W J. 2005. Teknologi Pascapanen Hortikultura. Program Studi Teknologi Pertanian Universitas Udayana Denpasar. Bali.

Winarno, F.G. 2002. Fisiologi Lepas Panen Produk Hortikultura. Bogor: M-BRIO Press.

Downloads

Published

2020-08-30

How to Cite

Zahroh, U. L., Qomariah, U. K. N., & Faizah, M. (2020). PENGARUH JENIS BAHAN PENGEMAS DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP KUALITAS CABAI RAWIT (Capsicum frutencens L.). Exact Papers in Compilation (EPiC), 2(2), 237–246. https://doi.org/10.32764/epic.v2i2.274

Issue

Section

Articles